Month: August 2023
MOMEN PALING BERDEBAR DAN DITUNGGU PARA PELAJAR

Pembelajaran semester Genap (tahun 2022-2023) telah berakhir. Hari ini, Senin, (07/08) Sekolah mengumumkan juara kelas dan juara umum. Bertempat di lapangan upacara, acara dilaksanakan setelah sholat Duha Berjamaah dari pukul 07.30 – 08.30 berjalan lancar. “Siapakah yang ingin jadi juara kelas?“ Tanya kepala SMPIT Al-Multazam, Sulaeman, S.H.I saat memberikan semangat …
MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH DIBUAT MENYENANGKAN

Budaya pendidikan baru yang menguatkan kemanusiaan dan produktivitas perlu dibangun dalam dunia pendidikan. Hal ini dapat diwujudkan dengan terus menghadirkan inovasi dan kreatifitas secara continu, seperti halnya SMPIT Al-Multazam merupakan sekolah yang menyenangkan dan membahagiakan Awal tahun ajaran baru 2023/2024 sudah dimulai. Masa dimulainya tahun ajaran baru yang dibuka dengan …
TA’AKHO MENJALIN UKHUWAH ANTAR ANGKATAN

Dalam rangka meningkatkan Ukhuwah Santriwati Pondok Pesantren Terpadu Al-Multazam, khususnya santri SMPIT Al-Multazam maka Sekolah mengagendakan Kegiatan Ta’akho, kegiatan diikuti oleh seluruh santri dari kelas VII, kelas VIII dan kelas IX. Kegiatan tersebut bertempat di Lingkungan Pondok Pesantren. Hari Jum’at pagi biasanya sekolah selenggarakan kegiatan Latihan Bahasa Inggris atau Arab …
AKSI LINGKUNGAN HIDUP DI AL-MULTAZAM

Lingkungan sekolah menjadi tempat belajar mengajar yang penting bagi pendidikan masyarakat. Sekolah seperti rumah kedua bagi anak karena menghabiskan sepertiga hari di sana. Oleh sebab itu, menciptakan lingkungan sekolah yang aman, sehat, dan bersih menjadi kebutuhan penting untuk warga sekolah. SMPIT Al-Multazam hari ini Kamis, 3 Agustus 2023 bergotong royong …
MATRIKULASI SEBAGAI DASAR PENYAMAAN PERSEPSI SANTRI

Matrikulasi diartikan sebagai kegiatan pemenuhan kompetensi peserta didik agar kesenjangan antara subtansi dan pengalaman belajar dari kurikulum yang berbeda dapat terpenuhi sesuai kompetensi yang harus dikelola satuan pendidikan secara terencana, terarah, terprogram dan dapat dipertanggungjawabkan. Matrikulasi juga merupakan suatu kegiatan yang dilakukan untuk memenuhi kekurangan atau kesenjangan (defisiensi) dalam pengetahuan …